Dirut Baru Pertamina Dilantik Pekan Ini
Senin, 02 Februari 2009 – 08:15 WIB

Dirut Baru Pertamina Dilantik Pekan Ini
Beberapa nama dari luar Pertamina yang dikabarkan menjadi kandidat menempati kursi Dirut, antara lain, Kuntoro Mangkusubroto (mantan Mentamben) dan Erry Riyana Hardjapamekas (mantan Dirut PT Timah dan mantan wakil ketua KPK).
Baca Juga:
Dari dalam Pertamina, ada Sony Sumarsono (mantan direktur umum dan SDM), Meizar Rahman (komisaris yang juga mantan gubernur OPEC untuk Indonesia), dan Achmad Faisal (direktur pemasaran dan niaga).
Pengamat perminyakan dan mantan staf ahli Pertamina Kurtubi menambahkan, kursi Dirut Pertamina memang paling panas dibandingkan BUMN lain. Dalam sepuluh tahun terakhir sudah terjadi tujuh kali pergantian Dirut. ''Rata-rata jabatan Dirut Pertamina pendek. Ada yang setahun, satu tahun setengah, atau paling lama tiga tahun,'' kata Kurtubi.
Licinnya kursi Pertamina, kata dia, bisa jadi karena pemerintah belum menemukan orang yang tepat. ''Belum ada yang pas memimpin Pertamina,'' ujarnya.
JAKARTA - Jika tak ada aral melintang, pelantikan direktur utama baru PT Pertamina (Persero) dilakukan pekan ini. Pelantikan bisa dilaksanakan jika
BERITA TERKAIT
- Minta Keadilan kepada Kemenhub, Driver Ojol: Aplikator Cukup 10 Persen
- Bank Mandiri Kembali Masuk Forbes World’s Best Bank 2025 Lima Tahun Beruntun
- Luncurkan Green Movement, Pertamina NRE Teguhkan Komitmen Terhadap Keberlanjutan
- Pameran Rantai Dingin dan Logistik Terbesar di Indonesia Resmi Dibuka, Ini Targetnya
- Bea Cukai Kawal Ekspor Perdana 8,9 Ton Sekam Bakar PT Minaqu Indonesia ke Belanda
- RM Pagi Sore Ekspansi ke Surabaya, Fokus Kembangkan Cabang Sendiri