Disidang, Susno Berkeringat
Rabu, 29 September 2010 – 11:02 WIB

Disidang, Susno Berkeringat
JAKARTA- Mantan Kabareskrim, Komjen (Pol) Drs Susno Duadji akhirnya dihadapkan di persidangan di PN Jakarta Selatan. Dalam persidangan pertamanya itu, Susno dengan tegas menyampaikan sehat walafiat dan siap menjalani persidangan. Sebelumnya, melalui Kuasa Hukumnya Zul Armain Aziz, Susno menyatakan bahwa kasus yang dihadapinya tidak jelas sehingga sangat optimis akan bebas dari perkara yang didakwakan kepadanya.
Alhamdulillah, sehat walafiat yang mulia," kata Susno di PN Jakarta Selatan, Rabu (29/9).
Baca Juga:
Susno yang masih tampak gagah itu terlihat berkeringat di wajahnya. Mantan Kapolda Jawa barat itu juga sangat tegas menjawab berbagai pertanyaan majelis hakim.
Baca Juga:
JAKARTA- Mantan Kabareskrim, Komjen (Pol) Drs Susno Duadji akhirnya dihadapkan di persidangan di PN Jakarta Selatan. Dalam persidangan pertamanya
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu, Daftar Nama Keluar
- Ketua Forum Honorer Bersuara Lantang, Menolak jadi PPPK Paruh Waktu
- BSKDN Kemendagri & Taspen Life Teken Komitmen Perlindungan Sosial bagi ASN
- Honorer 8 Tahun Bekerja Ikut Seleksi PPPK, Dicoret gegara Tergiur Uang Haram
- Persaingan Ketat Seleksi PPPK Tahap 2, Ini Datanya, Tetap Semangat ya
- Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak TNI, Komnas HAM: Maksudnya Apa?