Ditahan KPK, Posisi Taufan Masih Aman
Jumat, 22 Juni 2012 – 14:44 WIB

Ditahan KPK, Posisi Taufan Masih Aman
JAKARTA - DPP Partai Amanat Nasional (PAN) belum akan mengganti Taufan Andosa Yakin sebagai Wakil Ketua DPRD Riau dan juga sebagai anggota atau pergantian antar waktu (PAW), meskipun yang bersangkutan telah ditahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang tersangkut dalam kasus dugaan suap terkait pembahasan Perda 6 Tahun 2010 pembagunan Venues PON XVIII Riau.
Penegasan itu disampaikan Sekretaris Jenderal DPP PAN Taufik Kurniawan di gedung DPR RI, Jakarta.
Baca Juga:
"Saat ini tidak akan ada pergantian jabatan Wakil Ketua DPRD atau PAW saudara Taufan" ujar Taufik yang juga Wakil Ketua DPR RI itu.
Disebutkan Taufik, DPP PAN masih menunggu adanya putusan dari pengadilan yang berkuatan hukum tetap (inkracht). " Penggantian itu sudah ada mekanismenya," terang Taufik.
JAKARTA - DPP Partai Amanat Nasional (PAN) belum akan mengganti Taufan Andosa Yakin sebagai Wakil Ketua DPRD Riau dan juga sebagai anggota atau pergantian
BERITA TERKAIT
- Berikut Identitas 11 Korban Tewas Truk Tabrak Minibus di Purworejo
- Gunung Semeru Erupsi Lagi dengan Tinggi Letusan 1.000 Meter di Atas Puncak
- Jaksa Tuntut 4 Terdakwa Kurir Sabu-Sabu 40 Kg dengan Hukuman Mati
- Rudy Mas’ud Lantik 1.346 CPNS & PPPK, Ini Pesannya untuk ASN Baru
- Nelayan Terseret Arus Laut di Pesisir Barat Ditemukan Meninggal Dunia
- Polres Banyuasin Buka Layanan Hotline Laporan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Catat Nomornya