Ditangkap KPK, Sahat Tua Belum Minta Bantuan Hukum ke Partainya

Ditangkap KPK, Sahat Tua Belum Minta Bantuan Hukum ke Partainya
Wakil Ketua DPRD Jawa Timur Sahat Tua Simanjuntak tiba di Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta Selatan, Kamis (15/12). Foto: Fathan

Sebelumnya, KPK mengamankan Wakil Ketua DPRD Jawa Timur Sahat Tua Simanjuntak (STS) dalam operasi tangkap tangan (OTT) pada Rabu (14/12) malam.

Lembaga yang dipimpin Firli Bahuri itu mengamankan para pihak karena terlibat dalam kasus dugaan korupsi dana hibah tersebut. (ast/jpnn) 

Sekretaris Jenderal Partai Golkar Lodewijk Freidrich Paulus mengatakan Bakumham parpolnya akan membantu kader yang berhadapan dengan hukum apabila diminta. 


Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News