Doyok Berjuang Selamatkan Bekantan yang Hanyut di Sungai, Nih Fotonya
Rabu, 16 November 2016 – 15:19 WIB

EVAKUASI: Petugas dari BKSDA Pos Sampit mengevakuasi bekantan yang diselamatkan warga. Foto: AMIRUDIN/ RADAR SAMPIT/JPNN
Hewan itu juga mencoba melepaskan diri dari jeratan tali.
”Saya sempat mengira seekor anjing, jadi saya datangi menggunakan kelotok. Ternyata bekantan. Meski begitu, tetap saya selamatkan. Saat itu kondisinya sudah lemas dan kami mengira sudah mati. Beberapa waktu kemudian kuat kembali, diikat pakai tali dan kami beri makanan roti,” kata Doyok kepada Radar Sampit.
Bang Doyok siap menyerahkan hewan itu kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Timur (Kotim).
”Ini masih anaknya. Jika sudah dewasa, hidungnya jauh lebih panjang. Kami siap saja menyerahkannya kepada petugas yang berwenang. Jika dibiarkan di sini terus, tidak akan bisa hidup lama,” ujarnya. (mir/ign/fri/jpnn)
SAMPIT - Bang Doyok alias Upi berhasil menyelamatkan bekantan yang hanyut di Sungai Mentaya, Kalimantan Tengah, Selasa (15/11) kemarin. Jika tak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara
- Warga Kotim Diserang Buaya 4 Meter saat Berwudu di Sungai
- Temui Gubernur Herman Deru, Bupati OKU Paparkan 33 Usulan Bangubsus, Apa Saja?
- Dongkrak Ekonomi dan Wisata, Borobudur International Bike Week akan Jadi Event Tahunan
- Ini Jadwal Terbaru Tes PPPK Tahap 2, Ada Lokasi Lintas Provinsi