DPO Kasus Pembunuhan Ditangkap Polisi Seusai Menganiaya 4 Warga
Kamis, 13 Juni 2024 – 04:50 WIB

Kapolsek Koja Polres Metro Jakarta Utara Kompol Muhammad Syahroni memperlihatkan barang bukti pembacokan empat warga dan pelaku saat jumpa pers di Jakarta, Rabu (12/6/2024). ANTARA/HO-Polres Jakut
Pelaku RWE kemudian pulang ke kontrakan dan mengambil sebilah senjata tajam jenis parang yang digunakan untuk menganiaya korban secara membabi-buta.
Petugas kepolisian menangkap pelaku seusai dilakukan hasil pemeriksaan kamera pengawas (CCTV).
Polisi kemudian mengamankan RWE di kontrakan yang ada di Rawa Sengon, Kampung Tanah Merah, Jakarta Utara (Jakut), pada pukul 19.00 WIB masih di hari yang sama.
"Barang bukti yang diamankan sebuah parang, sebuah flashdisk rekaman CCTV, dan pakaian yang dikenakan pelaku," katanya. (antara/jpnn)
Jadi DPO kasus pembunuhan, RWE menganiaya empat warga pakai senjata tajam secara membabi-buta.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- Denpom TNI Kantongi Bukti Transfer Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung
- Mau Kabur ke Luar Kota, Pelaku Pembunuhan Wanita di Bekasi Ditangkap
- Kasus Bocah Tewas Terbakar di Tangerang, Pacar Ibunya Menghilang
- Hakim yang Vonis Bebas Ronald Tannur Sampaikan Pernyataan Mengejutkan
- Pilu Bocah di Tangerang Tewas Terbakar, Pelakunya Pacar Ibu Korban