Drogba-Santa Cruz Terus Diburu
Jumat, 23 Januari 2009 – 09:36 WIB

Drogba-Santa Cruz Terus Diburu
”Kami tidak jadi melakukan negosiasi dengan tiga pemain lainnya (Villa, Henry, dan Buffon), karena kami merasa permintaan yang diajukan terlalu tinggi. Pengalaman kami pada bursa transfer kali ini, beberapa klub sengaja melakukan itu kepada kami,” kata Garry Cook, chief executive, seperti dikutip Guardian.
Baca Juga:
Kebetulan, striker Timnas Pantai Gading itu sedang gerah di Stamford Bridge. Dia kurang cocok bekerjasama dengan Luiz Felipe Scolari, manajer Chelsea. Selain itu, Scolari juga pernah menyatakan akan menjual pemain yang rewel, jika harga yang ditawarkan sesuai.
Tapi, terkait rencana mendatangkan Drogba, berdasarkan berita dari The Sun, The Citizens harus berkorban cukup besar. Sebab, kemungkinan permintaannya adalah menukarkan striker asal Brazil Robinho dengan Drogba.
Robinho sendiri sedang mengalami masalah dengan City. Mantan pemain Real Madrid itu sempat mangkir dari pemusatan latihan City di Tenerife, Spanyol. Meski sudah menyatakan permohonan maafnya, problem itu masih membekas.
MANCHESTER – Terus mendapat penolakan dari beberapa bintang lapangan hijau, tidak menyurutkan langkah Manchester City di bursa transfer tahap
BERITA TERKAIT
- Pelatih PSG Mendokan Arsenal, tetapi Bukan Sekarang
- Liga Europa: MU Bertekad Depak Athletic Club
- Lamborghini Squadra Corse Beri Memorabilia Spesial kepada Pertamina Lubricants
- Bank Mandiri, PSSI, dan FIFA Resmikan Lapangan Mini Soccer Ramah Anak di Jakarta
- Antisipasi Euforia Bobotoh, Polisi Perketat Pengamanan Laga Persib vs Barito Putera
- Bos Besar Ducati Khawatir Menjelang MotoGP Prancis