Duh! Sistem Pengereman Toyota Hilux Bermasalah
Sabtu, 20 Maret 2021 – 13:43 WIB

Ilustrasi Toyota Hilux baru. TAM
Untuk proses penggantian, pemilik disarankan untuk melakukan booking service terlebih dahulu.
Sebelumnya, Toyota juga menarik sedikitnya sembilan jenis mobilnya di Indonesia.
Dari investigasi yang mereka lakukan, mayoritas terindikasi ada kerusakan pada komponen fuel pump atau pompa bensin.
Kendaraan yang bermasalah mulai dari Alphard, Fortuner, Rush hingga Avanza.
"Sejalan dengan global initiative principal Toyota Motor Corp, aktivitas recall dilakukan TAM sebagai wujud komitmen kami dalam mengutamakan keamanan dan keselamatan pelanggan,” kata Vice President Director PT TAM Henry Tanoto, dalam keterangan resmi di Jakarta, Jumat. (rdo/jpnn)
PT Toyota Astra Motor (TAM) melakukan penarikan kembali (recall) untuk model Hilux produksi Juni sampai Desember 2018.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Chery Meluncurkan Pikap Kabin Ganda Himla, Toyota Hilux Harus Siap-Siap
- Duh! Toyota Alphard di Indonesia Bermasalah, Mohon Disimak
- Peringatan Darurat! Mobil Listrik Toyota bZ4X Bermasalah Lagi
- Duh! Toyota Avanza, Veloz, Sienta, Vios, dan Yaris Cross Bermasalah
- Habis Skandal Penipuan Terbit Recall Toyota Vios dan Veloz
- Duh! Ratusan Mobil Listrik Toyota bZ4X Bermasalah di ECU