Dukungan Prabowo dan Jokowi Dinilai Bakal Signifikan Mendongkrak RIDO di Jakarta
Minggu, 17 November 2024 – 06:47 WIB

Calon Gubernur DKI Jakarta Ridwan Kamil di Media Center Kampanye Akbar, Kalideres, Jakarta Barat, Kamis (14/11). Foto: Ryana Aryadita/JPNN.com
"Dukungan elite dalam Pilkada tetap laku. Oleh karena itu, tak mengherankan ketika dukungan politik Prabowo dan Jokowi ke Ridwan Kamil itu pastinya akan memberikan dampak yang lebih signifikan," ujar Adi.
Namun, dia mengingatkan RK tetap mengkonsolidasikan para pemilih, khususnya warga Jakarta menjelang pemungutan suara pada 27 November 2024.
"Tergantung nantinya pada sentuhan-sentuhan akhir untuk mengikat pemilih Jokowi dan Prabowo dan memastikan dukungan ke Ridwan Kamil," pungkas Adi. (ast/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno menganggap dukungan dua tokoh ini sebagai kunci pemenangan kandidat RIDO.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Belum Puas, Prabowo Ingin Biaya Haji RI Lebih Murah Lagi
- Ingin Kunjungi Arab Saudi, Prabowo Berencana Bangun Perkampungan Haji Indonesia
- Dukung Prabowo 2 Periode, Idrus Golkar Usul Pembentukan Koalisi Permanen
- Versi Pengamat, Prabowo Tak Merestui Mutasi Letjen Kunto Arief
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Mendikdasmen Sebut Janji Presiden Prabowo kepada Guru Sudah Terealisasi, Apa Saja?