Dunia Hari Ini: Lagi-Lagi Donald Trump Jadi Sasaran Percobaan Pembunuhan?

Sarea mengatakan kelompok itu telah menargetkan "posisi militer" Israel di area Jaffa di sekitar Tel Aviv dan mengklaim rudal itu "berhasil mencapai targetnya".
Bayi kudanil kerdil viral di media sosial
Dengan pipinya yang merah muda dan karisma alaminya, kudanil kerdil berusia dua bulan, Moo Deng, menarik banyak orang ke kebun binatang Thailand tempat tinggalnya.
Moo Deng, yang secara harfiah berarti 'babi yang lincah' dalam bahasa Thailand, telah trending media sosial sejak penjaganya mulai mengunggah cuplikan kehidupannya secara daring.
Kebun Binatang Terbuka Khao Kheow mengatakan, sejak kelahirannya jumlah pengunjung naik hampir dua kali lipat.
Tubuh mungil Moo Deng dan sifatnya yang menggemaskan juga telah membuatnya menjadi viral.
Satu video yang diunggah di Facebook — yang memperlihatkan dia menguap — telah ditonton 5,8 juta kali dan terus bertambah.
FBI sedang menyelidiki potensi percobaan pembunuhan terhadap Donald Trump setelah seorang agen Dinas Rahasia menembaki seorang pria bersenjata di dekat klub golf mantan presiden itu di West Palm Beach, Florida
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Pelaku Penembakan di Samarinda Beraksi di Atas Motor, Orang-Orang Panik
- Fakta-Fakta Pengunjung THM Ditembak Mati, Mencekam
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Pakai Jaket Ojol, OTK Tembak Mati Pengunjung Tempat Hiburan Malam
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan