Efek Arahan Kementerian Pendidikan Malaysia, Siswa TK Indonesia Sangat Gembira,
Selasa, 05 Oktober 2021 – 11:34 WIB

Sebagian siswa Taman Kanak-Kanak (TK) Sekolah Indonesia Kuala Lumpur (SIKL) yang dikelola KBRI Kuala Lumpur kembali melakukan pembelajaran tatap muka di sekolah mereka di Jalan Tun Ismail Kuala Lumpur, Senin. Foto: ANTARA Foto/Agus Setiawan (1)
"Untuk Minggu ini separuh dari TK Sekolah Indonesia Kuala Lumpur hadir sebanyak delapan orang sedangkan sisanya akan hadir pada Minggu depan," katanya.
Sementara sisanya mengikuti pembelajaran melalui zoom melalui sekolahnya masing-masing. (ant/dil/jpnn)
Sesuai dengan arahan Kementerian Pendidikan Malaysia dalam fase tiga di Kuala Lumpur para siswa TK sudah mulai diperbolehkan untuk hadir di sekolah.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Biaya Haji Indonesia Lebih Mahal dari Malaysia
- Mantap! 2 UMKM Binaan Bea Cukai Nunukan Sukses Ekspor Produknya ke Malaysia
- Realisasi Investasi Jakarta Triwulan I-2025 Capai Rp 69,8 Triliun, Tertinggi di Indonesia
- Ibas Tegaskan Indonesia dan Malaysia Tak Hanya Tetangga, Tetapi..
- Sudirman Cup 2025: Sempat Tertinggal 0-2, Jepang Mengalahkan Malaysia
- Ibas Ingatkan Pentingnya Perlindungan PMI dan Penguatan Keamanan Perbatasan