El Loco Merumput di Putra Samarinda
Jumat, 16 September 2011 – 09:35 WIB
GONZALES - Antusias Pusamania dengan kedatangan Christian Gonzales yang kini bergabung dengan Persisam Putra ternyata sangat besar. Sesampainya di Stadion, Pusamania juga berlarian mengikuti mobil yang ditumpangi Gonzales. Semua berebut untuk bisa bersalaman dan berfoto bersama. Foto:ADI CHANDRA/Kaltim Post
Meskipun begitu, Harbiansyah menegaskan tidak lantas menganakemaskan Gonzales. Walau pada kenyataannya dia pantas mendapatkan hal tersebut.
"Di Persisam Putra itu teamwork, kerja tim. Kalau tidak bisa juara, yang penting tim ini tampil menghibur, sudah cukup," timpalnya.
Meski belum resmi, kebanggaan sudah pasti dirasakan Pusamania. Kebanggaan bahwa timnya merekrut pemain sekelas Gonzales, patut membuat Pusamania memberikan perlakuan istimewa. Contohnya, melakukan arak-arakan untuk menyambut kedatangan idola baru mereka.
Titik penyambutan tepat berada di depan kawasan SMA 10 Melati Jalan HAMM Riffadin, Samarinda Seberang. Pusamania sudah menunggu bintang pujaan sejak pukul 13.00 Wita. Dan akhirnya, pukul 14.45 Wita, Gonzales tiba setelah menempuh perjalanan dua jam dari Balikpapan. Sejurus kemudian, konvoipun dimulai.
SAMARINDA - Penyerang Timnas Indonesia Cristian Gonzales akhirnya tiba di Samarinda Kamis (15/9) kemarin. Pemain berjulukan El Loco (Si Gila) tersebut,
BERITA TERKAIT
- Miroslaw Aleksandra Raih Medali Emas Piala Dunia Panjat Tebing 2025 di Bali
- 2 Pembalap Muda Indonesia Siap Taklukan JuniorGP Portugal
- Hasil Semifinal Sudirman Cup 2025: China Mengerikan, Jepang Hancur
- Sudirman Cup 2025: Susunan Pemain Indonesia vs Korea, Garuda Buat Perubahan
- Semifinal Liga Champions: Havertz & Jorginho Berpeluang Memperkuat Arsenal Hadapi PSG
- Kevin De Bruyne Cetak Gol, Manchester City Menang atas Wolverhampton