Elektabilitas Tinggi dan Didukung Jokowi, Erick Thohir Berpeluang Besar Jadi Cawapres

Elektabilitas Tinggi dan Didukung Jokowi, Erick Thohir Berpeluang Besar Jadi Cawapres
Presiden Joko Widodo (kanan) berbincang dengan Menteri BUMN Erick Thohir (tengah) dan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto saat menyaksikan laga FIFA Matchday Indonesia vs Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (19/6/2023). (ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto/tom)

Dalam simulasi ini, Erick Thohir juga terekam sebagai cawapres dengan elektabilitas tertinggi.

Anggota Kehormatan Banser NU ini terekam mendapatkan elektabilitas sebesar 22,9 persen dan kembali dibayang-bayangi oleh Ridwan Kamil dan Sandiaga Uno.

Di mana Ridwan Kamil mendapatkan elektabilitas sebesar 20,1 persen dan berada di posisi kedua.

Sedangkan, Sandiaga Uno harus puas di posisi ketiga dengan elektabilitas sebesar 17,5 persen.

Di posisi keempat dan kelima terdapat Ketum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa di posisi kelima.

"Jadi kalau elektoral kita mengikuti lembaga survei yang objektif, bahwa suka tidak suka Erick Thohir masih elektoralnya masih tinggi di antara cawapres yang lain," pungkas Ujang. (dil/jpnn)

Hasil survei terbaru dari Indikator Politik Indonesia (IPI) memperlihatkan Erick Thohir bertengger di posisi pertama dalam perolehan elektabilitas cawapres


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News