Elektabilitas Tinggi, Erick Thohir Jadi Incaran Parpol
Selasa, 09 Mei 2023 – 10:56 WIB

Erick Thohir. Foto: Ricardo/JPNN.com
Begitupun dengan PPP, melalui Ketua Majelis Pertimbangan, Romahurmuziy atau yang akrab disapa Romy itu, dia mengungkapkan partainya sangat menginginkan Erick Thohir.
Bagi Romy, Erick Thohir sudah memenuhi sejumlah kriteria yang diinginkan PPP.
“Melihat kebutuhan PPP kami membutuhkan sosok yang religius, masih bisa Pak Erick Thohir. Erick Thohir sudah NU, karena dia Anggota Banser dan Ketua Panitia Satu Abad NU secara formal,” sebutnya.(chi/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Elektabilitas Erick Thohir kian melesat mendekati kontestasi Pilpres 2024. Hal tersebut berdasarkan temuan sejumlah lambaga survei nasional.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Ole Romeny Kembali Jadi Starter di Oxford United, Erick Thohir Mengaku Senang
- Ketum PSSI Bicara soal Liga 1, Match Fixing, & Semen Padang
- Pengurus DPP Partai Hanura Akan Dikukuhkan, Benny Rhamdani: Kami Undang Presiden Hingga Kepala Daerah
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI