Elite KIB Bakal Rapat Bahas Pencapresan, Yandri Singgung Nama Anies hingga Ganjar
Selasa, 31 Mei 2022 – 18:57 WIB

Yandri Susanto. Foto: Ricardo/JPNN.com
Yandri menerangkan PAN sebagai partai yang tergabung di KIB tidak asing dengan sosok seperti Anies, Ganjar, Erick, dan Khofifah. Sebab, tokoh tersebut rutin tampil di forum formal atau informal di partai yang terbentuk pada 1998 itu.
"Bagi PAN, dari internal ada lagi Soetrisno Bachir juga ada dicantumkan di situ, tetapi kalau dari luar tadi kami tidak akan terlalu kakulah, ya," ungkap Yandri. (ast/jpnn)
Menurut Yandri, elite parpol yang tergabung di KIB akan menggelar rapat bahas pencapresan. KIB bisa saja mengusung tokoh di luar parpol.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Idrus Marham: Pembangunan Berjalan Sukses, Rakyat Ingin Prabowo Kembali Jabat Presiden RI
- Doli Golkar Nilai Tak Ada Alasan Kuat Buat Copot Gibran bin Jokowi
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa
- Said Aldi Instruksikan Konsolidasi OKP Hingga ke Tingkat Bawah
- Batal Bikin Podcast Bareng, Pablo Benua Bongkar Bayaran Lisa Mariana
- Temukan Pangan Olahan Mengandung Babi, BPOM dan BPJPH Diapresiasi