Erick Thohir Realisasikan Dukungan Pada Kepemimpinan Perempuan Muda Lewat #GirlsTakeover

Untuk itu, Plan Indonesia menggandeng berbagai mitra, salah satunya Srikandi BUMN, untuk selama selama setahun ke depan mempromosikan kesetaraan gender dan kepemimpinan perempuan di dunia kerja.
Sebagai informasi, mulai hari ini (17/8) kaum muda perempuan dari usia 18-24 tahun dapat mendaftarkan diri mereka melalui situs https://girlstakeoverindonesia2021.com/ hingga 29 Agustus.
Para peserta yang nantinya terpilih akan memiliki kesempatan untuk mengikuti serangkaian kelas kepemimpinan dan mentoring hingga proses “pengambilalihan” posisi Menteri dan pemimpin lainnya
di awal Oktober 2021.
Informasi terkait pendaftaran dan rangkaian kegiatan #GirlsTakeover lebih lanjut dapat dilihat di media sosial Plan Indonesia (Instagram, Facebook, dan Twitter) dan lanindonesia.or.id. (jpnn)
Menteri BUMN Erick Thohir menantang seorang kaum muda perempuan untuk berperan menjadi Menteri BUMN di Oktober mendatang.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
- Waka MPR: Upaya Pemberdayaan Perempuan Bagian Langkah Strategis
- Usung Konsep Persamaan Gender, Womens Day Run 2025 Akan Digelar Besok
- Kisah Rina Santi, Sukses Menginspirasi Perempuan lewat Komunitas Women in Energy
- Perempuan Diajak Beraktivitas di Marina Suntastic Run 2025
- RS Siloam Skrining 1.000 Perempuan di Yogyakarta dalam 3 Hari
- Kementerian BUMN Dorong Penguatan Komunikasi Digital Berbasis AI dan Praktik Lapangan