Erros Djarot Sebut Aktor Pembubaran GP Mania Bakal Kecele
Jumat, 10 Februari 2023 – 19:35 WIB

Arsip - Erros Djarot (ANTARA)
Erros justru meyakini kapasitas dan kualitas Ganjar.
“Kalau Ganjar diberi kesempatan, bisa saja dia kerja lebih baik dari Jokowi. Kan, kita, belum tahu,” tutur sutradara Tjoet Nja' Dhien itu.
Oleh karena itu, mantan wartawan yang juga sineas tersebut menganggap pembubaran GP Mania merupakan upaya menggembosi dukungan bagi Ganjar Pranowo yang terus menguat.
Namun, Erros meyakini penggembosan itu tidak akan berdampak signifikan.
“Para aktornya nanti kecele, karena itu (pembubaran GP Mania, red) tidak berdampak pada Ganjar,” ujar Erros. (boy/jpnn)
Erros menganggap dalih Ketua Umum GP Mania Immanuel Ebenezer membubarkan organ sukarelawan pendukung Ganjar Pranowo itu aneh dan tidak masuk akal.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi