Fachrul Razi DPD RI Beberkan Fenomena Pandemi Demokrasi dan Pilkada, Mengkhawatirkan!
Sabtu, 10 Oktober 2020 – 11:10 WIB

Ketua Komite I DPD RI, Fachrul Razi. Foto: Humas DPD RI
Menurutnya, Komite I DPD RI sebenarnya menawarkan solusi bagi kondisi pilkada saat ini dengan menginisiasi RUU Pilkada perubahan UU Nomor 10/2016. Komite I DPD RI menawarkan solusi untuk mengurangi politik uang, mencegah calon tunggal, dan dinasti politik.
Di samping itu, Komite I DPD RI mengusulkan pendanaan Pilkada dari APBN, tidak menggunakan APBD karena sangat rawan dipolitisir untuk kepentngan calon tertentu.
Razi juga mengharapkan media khususnya media televisi dapat menjadi media edukasi politik bagi masyarakat khususnya masyarakat daerah dimana siaran TVRI menjangkau sampai ke pelosok daerah.(fri/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ketua Komite I DPD RI Fachrul Razi membeberkan sejumlah fenomena pandemi yang terjadi pada pilkada serentak 2020 saat ini.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Anggota DPD RI Lia Istifhama: Penting Menganalisa Sikap Pemuda Terhadap Keberlangsungan Bangsa
- Forum Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres Gibran bin Jokowi, Pengamat: Ekspresi di Negara Demokrasi
- Jokowi Tempuh Jalur Hukum Perihal Tudingan Berijazah Palsu, Pengamat Politik Boni Hargens: Ini Pelajaran Berdemokrasi
- Paslon Cecep - Asep Memenangi PSU Pilkada Kabupaten Tasikmalaya
- Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Pengamat: Kegagalan Memaknai Demokrasi dan Cara Beroposisi yang Sehat
- Sultan Dukung Indonesia Jadi Tuan Rumah Olimpiade Remaja 2030