Fenomena Jokowi Diprediksi Berlanjut di Pilpres
Selasa, 18 Juni 2013 – 19:47 WIB

Fenomena Jokowi Diprediksi Berlanjut di Pilpres
Kedua, Jokowi punya panggung politik saat ini, yaitu sebagai orang nomor satu di Ibukota. Karenanya, apa yang ia lakukan mendapat sorotan banyak media.
"Dia diuntungkan pemberitaan media. Karena dia punya momentum untuk diberitakan. Dia sekarang media darling. Karena media sangat memberikan pengaruh pada persepsi publik, dia diuntungkan dengan itu. Sehingga popularitas dan elektabilitasnya menanjak terus. Jadi kloplah itu," tandas Hanta.
Dukungan terhadap Jokowi untuk nyapres memang makin menguat. Sabtu (15/6) lalu relawan Jokowi ngumpul di Bandung menggelar kongres membentuk simpul relawan Jokowi for President. Jokowi akan dipaksa untuk maju pada pemilihan presiden 2014 mendatang.
Jauh sebelumnya, Board of Advisor, Center for Strategic and International Studies (CSIS), Jeffrie Geovanie, sudah memprediksi jutaan orang Indonesia akan memaksa Jokowiuntuk bersedia maju. Menurut Jeffrie, dukungan itu akan disampaikan secara bergelombang alamiah oleh rakyat Indonesia selambat lambatnya November tahun ini.
JAKARTA - Direktur Eksekutif Pol-Tracking Institute, Hanta Yuda mengaku Joko Widodo adalah tokoh yang fenomenal. Jauh dari Solo, Jawa Tengah, bekas
BERITA TERKAIT
- Lepas Ekspor Lunch Box dari Kayu Sengon, Menhut: Ini yang Diinginkan Prabowo
- Khofifah Menginisiasi Sinergi Ekonomi Nasional, Jatim Jadi Motor Penggerak Pembangunan Daerah
- Nurhasan Ungkap Pengalaman Tidak Nyaman Saat Rumahnya Digeledah KPK
- Staf PDIP Buka Duka Keluarga Akibat Kasus Harun: Anak Trauma Dituduh Anak Koruptor
- Kusnadi Buka Suara Soal Titipan Tas dan Koper dari Harun Masiku
- Pelaku Curanmor Ini Sudah 6 Kali Beraksi di Pesanggrahan, Akhirnya Ketiban Sial, tuh Lihat