Filipina-Tiongkok Sepakat Damai
Sabtu, 14 April 2012 – 13:42 WIB

Filipina-Tiongkok Sepakat Damai
Liu menambahkan, jika Manila tidak mengubah sikapnya, Beijing tidak akan segan mengambil kebijakan yang bersifat bilateral. "Kami harap, Filipina bersedia mempertimbangkan kembali keuntungan yang mereka peroleh dari hubungan dua negara," tandasnya. Tapi, kemarin Beijing menarik tiga di antara delapan kapal nelayan yang sejak Minggu lalu (8/4) bertahan di wilayah sengketa.
Ketegangan Filipina dan Tiongkok bermula Minggu lalu saat otoritas Filipina menemukan delapan kapal nelayan Tiongkok di Scarborough Shoal. Tepatnya di wilayah barat Pulau Luzon. Saat itu Manila menuding nelayan-nelayan Tiongkok yang menumpang delapan kapal ikan tersebut melanggar batas wilayah. Mendengar itu, Beijing langsung mengirimkan tiga kapal maritim untuk mencegah Filipina melakukan penangkapan. (AP/AFP/hep/c4/dos)
MANILA - Setelah tiga hari saling bersitegang di Laut China Selatan, Filipina dan Tiongkok sepakat memilih solusi damai. Menyusul Filipina yang menarik
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Keluarga Diktator Filipina Ferdinand Marcos Dilaporkan Terkait Transaksi Emas 350 Ton
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah