Foto Bareng Xi Jinping 2 Hari Lalu, Politikus Hong Kong Kini Positif Covid-19
9
Senin, 04 Juli 2022 – 23:52 WIB

Ilustrasi tes Covid-19. Foto: Ricardo/JPNN
Alasan kenapa dia memilih untuk bermalam di Shenzhen tidak dijelaskan secara resmi.
China menerapkan kebijakan "nol COVID" untuk memberantas wabah virus corona dengan cara apa pun, tidak seperti negara-negara lain yang berusaha hidup bersama virus tersebut. (ant/dil/jpnn)
Seorang legislator Hong Kong yang bertemu Presiden China Xi Jinping pekan lalu dinyatakan positif dari hasil tes COVID-19
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Tarif Tarifan
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Perang Dagang China-AS, Prabowo Bimbang Keduanya Teman Baik
- Kunjungan Xi Jinping ke 3 Negara ASEAN Menegaskan Prioritas China
- Prabowo Sebut Indonesia Netral Menyikapi Perang Dagang AS-China
- Rupiah Ditutup Menguat Jadi Sebegini