Fraksi Nasdem Minta Perpustakaan DPR Ditunda
Senin, 28 Maret 2016 – 10:59 WIB

Wakil Ketua Fraksi Partai Nasional Demokrat Johnny G Plate. Foto: dok.JPNN
"Apalagi saat ini trend perpustakaan dari buku fisik ke e-books dan e-library maka sebaiknya keseluruhan konsep perpustakaan ditinjau ulang agar mampu menyesuaikan dengan perkembangan teknologi informasi," pintanya.
Dia menambahkan, yang paling dibutuhkan parlemen saat ini adalah jaringan internet dan wifi yang lebih powerfull agar anggota bisa mengakses data secara lebih cepat dan lebih gampang.(fat/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lepas Ekspor Lunch Box dari Kayu Sengon, Menhut: Ini yang Diinginkan Prabowo
- Khofifah Menginisiasi Sinergi Ekonomi Nasional, Jatim Jadi Motor Penggerak Pembangunan Daerah
- Nurhasan Ungkap Pengalaman Tidak Nyaman Saat Rumahnya Digeledah KPK
- Staf PDIP Buka Duka Keluarga Akibat Kasus Harun: Anak Trauma Dituduh Anak Koruptor
- Kusnadi Buka Suara Soal Titipan Tas dan Koper dari Harun Masiku
- Pelaku Curanmor Ini Sudah 6 Kali Beraksi di Pesanggrahan, Akhirnya Ketiban Sial, tuh Lihat