Game Bisa Mendongkrak Kemampuan Anak Bermatematika
Senin, 24 Maret 2014 – 18:18 WIB

Game Bisa Mendongkrak Kemampuan Anak Bermatematika
Ketika penelitian diarahkan pada pengaruh latihan berbasis kuantitas terhadap kemampuan verbal anak, ternyata tidak ada perbedaan yang mencolok. Artinya, tidak ada hubungan antara pelatihan ANS terhadap kemampuan verbal.
Baca Juga:
Berdasarkan penelitian itu disimpulkan bahwa ada hubungan langsung antara pelatihan ANS dengan kemampuan matematika yang lebih baik. Meski demikian, penelitian lebih lanjut perlu dilakukan untuk mengetahui secara pasti apa penyebabnya dan kapan usia terbaik untuk melatih ANS anak.(fny/jpnn)
KEMAMPUAN anak dalam matematika tidak harus selalu ditempa dengan buku-buku pelajaran atau pelajaran tambahan seusai sekolah. Sebab, game pun ternyata
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Deep and Extreme Indonesia 2025 Digelar, Pencinta Olahraga Outdoor Wajib Hadir
- Tampil di Ajang Paris Fashion Show, Evelyn Witono Putri Gandeng Bejo Jahe Merah
- Nutriflakes Ajak Perempuan Aktif Bergerak dan Bebas GERD
- Bobby, Kucing Presiden Prabowo Jadi Juri di Petfest Indonesia 2025
- 3 Manfaat Kulit Jeruk, Bantu Jaga Kesehatan Jantung
- 3 Khasiat Pare, Ampuh Obati Penyakit Ini