Gara-gara Lift, Dewan Panggil Kadis PU
Sabtu, 08 Oktober 2011 – 14:57 WIB

Gara-gara Lift, Dewan Panggil Kadis PU
MAKASSAR - Kerusakan lift di Balaikota Makassar bukan persoalan sepele. Beberapa anggota DPRD Makassar mengnggap bahwa itu menjadi salah satu cermin buruknya kinerja instansi terkait.
Instansi yang dinilai paling bertanggung jawab terhdap kerusakan lift tersebut adalah Dinas Pekerjaan Umum. Dewan pun mengagendakan untuk meminta penjelasan Dinas PU terhadap masalah itu.
Baca Juga:
"Pekan depan mungkin kita akan panggil untuk mempertanyakan fasilitas dan pengerjaan proyek di balaikota," kata Amar Bustanul, anggota Komisi C DPRD Makassar, Jumat (7/10).
Amar sekaligus mempertanyakan kapasitas kontraktor yang mengerjakan fasilitas di balaikota tersebut. Menurutnya, lift itu masih baru sehingga dicurigai ada yang tidak beres dalam pengerjaannya.
MAKASSAR - Kerusakan lift di Balaikota Makassar bukan persoalan sepele. Beberapa anggota DPRD Makassar mengnggap bahwa itu menjadi salah satu cermin
BERITA TERKAIT
- 2 Tempat Usaha Hiburan Tanpa Izin di Sudirman Disegel, Lihat
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara