Genjot Kinerja, FIF Jajakan Obligasi Rp 15 Triliun
Minggu, 26 Maret 2017 – 01:42 WIB

FIF. Foto; FIF
Karena itu, sepanjang tahun ini, perusahaan tidak ragu memancang pertumbuhan pembiayaan 28 persen.
Artinya, dengan raihan tahun lalu di level Rp 31,41 triliun, berarti pembiayaan tahun ini bakal mencapai Rp 36 triliun.
Sedangkan laba bersih diharapkan tumbuh 10-15 persen menjadi Rp 2,07 triliun dari tahun lalu di kisaran Rp 1,8 triliun. (far)
Federal International Finance (FIF) menjajakan obligasi berkelanjutan III untuk menggenjot kinerja sepanjang 2017.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- FIF Cetak Laba Bersih Rp 1,13 Triliun di Kurtal I 2025, Naik 2,92 % Secara Tahunan
- Modernland Realty Pangkas Beban Utang Obligasi Luar Negeri Sebesar Rp1,7 Triliun
- PT Lautan Luas Dinilai Prospektif oleh Pefindo, Ini Sebabnya
- Bank Mandiri Catat Pembukaan Akun Saham di Livin’ Investasi Melonjak 10 Kali Lipat
- Awal 2025, BFI Finance Bakal Lunasi Obligasi Rp 227 Miliar
- Mantap! Transaksi UMKM FIFGROUP Naik 58,42 Persen di FIFestival Street Food 2024