Gerindra Belum Resmi Usung Capres, Tetapi Desakan Internal Kuat ke Prabowo

Gerindra Belum Resmi Usung Capres, Tetapi Desakan Internal Kuat ke Prabowo
Prabowo Subianto. Foto: Ricardo/JPNN.com

"Kami hari-hari juga komunikasi dengan partai lain dan pada waktunya nanti akan mengerucut untuk mengambil keputusan dalam Pilpres nanti," tutur Dasco.(ast/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad menyebut parpolnya belum menentukan secara resmi sosok Prabowo Subianto untuk diusung sebagai Capres 2024.


Redaktur : Yessy
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News