Gibran Apresiasi Kegiatan Paskah dan Perayaan Dies Natalis ke-62 GAMKI

"Perbedaan pendapat adalah hal biasa dalam demokrasi. Dan, negara kita telah mengatur ruang-ruang yang legal untuk menyampaikan keberatan terkait hasil Pilpres. Sehingga ketika MK telah menetapkan putusan, kita pun harus menerima dan menghormati,” kata Sahat.
Sahat meyakini Prabowo Gibran dapat merangkul semua pihak dan dapat mengajak para pemimpin nasional lainnya untuk duduk bersama kembali.
"Kami berharap dan yakin Bapak Prabowo dan Mas Gibran akan menjadi pemimpin bagi seluruh rakyat Indonesia. Dan, dapat merangkul kembali semua pihak yang berseberangan dalam Pemilu 2024 lalu," ujar Sahat.
"Mari, kita bangsa Indonesia kembali rukun, damai, dan bersatu. Kita kembali bekerja bersama untuk kemajuan rakyat dan negeri yang kita cintai ini," pungkasnya.
Seperti kita ketahui, GAMKI telah melaksanakan Paskah Nasional dan Dies Natalis ke-62 tahun yang berlangsung di Kabupaten Alor, NTT pada 17 - 23 April 2024.
Berbagai kegiatan diselenggarakan di Kabupaten Alor seperti bazar UMKM doa bersama, Pawai dan Karnaval budaya.(fri/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Gibran mengapresiasi kegiatan Paskah Nasional sekaligus perayaan Dies Natalis ke-62 Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) di Kabupaten Alor, NTT.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- Prabowo kepada Wartawan: Bagian Saya Marah-marahi Menteri, Nah Kalian Keluar
- Letjen Kunto Anak Pak Try Batal Dimutasi, Ini yang Terjadi
- Surat Ini Bikin Mutasi Letjen Kunto Arief Dianggap Bermuatan Politis
- Versi Pengamat, Prabowo Tak Merestui Mutasi Letjen Kunto Arief
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Rayakan Paskah & Idulfitri, TBIG Bantu Yatim dan Lansia di 3 Provinsi