Gojek Siap Bantu Maia Estianty Usut Kasus Penipuan Ojek Online
Jumat, 27 Desember 2019 – 22:10 WIB

Maia Estianty saat ditemui di Jakarta.. Foto: Djainab Natalia Saroh/JPNN
Tidak hanya itu, sang sopir juga berhasil meretas sejumlah aplikasi yang ada di ponsel Maia, seperti Tokopedia dan WhatsApp. Sang penipu bahkan berhasil membobol akun Tokopedia Maia, dan mencoba menggunakan kartu kredit untuk membeli ponsel pintar.
"Gue rasa aplikasi-aplikasi ini boleh canggih, tapi ternyata maling-maling ini jauh lebih canggih," ujar Maia.
"Saran gue buat pemilik usaha aplikasi kayak Gojek, Tokopedia, dll, mestinya kejadian-kejadian kayak gini sudah harus diantisipasi banget," tambah dia. (antara/jpnn)
Senior Manager Corporate Affairs Gojek, Alvita Chen, mengecam tindakan penipuan berbasis social engineering yang dilakukan salah satu mitra Gojek, terhadap Maia Estianty.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Ekonom Respons soal Wacana Ojol jadi Karyawan Tetap
- Pengemudi Daring Ingin Potongan Aplikator Turun Jadi 10 Persen, Adian Siap Memperjuangkan
- Masyarakat Rela Antre Demi Beras Murah di Kampus UTA45 Jakarta
- Ekonom Ini Menilai Komisi Ojol tak Perlu Diatur Pemerintah
- Resah Lihat Kondisi Ekonomi, Mahasiswa UKI Bagikan Beras untuk Membantu Warga
- Adian Napitulu Perjuangkan Potongan Aplikator ke Ojol Turun Jadi 10 Persen