Golkar Untung-untungan di 43 Daerah

Golkar Untung-untungan di 43 Daerah
Ilustrasi.dok.Jawa Pos

 “Jadi istilahnya terjun bebas.Dalam pengertian baik kubu AL dan ARB silahkan bikin SK sendiri. Kalau yang diusung sama, berarti bisa lanjut. Tapi kalau tidak sama, ya mau diapakan,” ujarnya.

Menurut Nurdin, dari 43 daerah tersebut salah satunya Kota Depok. Tim sepuluh hingga batas akhir masa pendaftaran Selasa Pukul 16.00 WIB, belum sempat memberi putusan bersama.

“Depok ini tidak sempat kami putuskan, berarti tidak disepakatkan. Tapi kami mencalonkan Babai misalnya dengan wakilnya siapa. Kubu Agung Laksono juga bisa membuatkan SK untuk Golkar di Depok, tapi kan tidak tahu siapa. Kalau kebetulan pendaftarannya sama, jalan. Tapi kalau beda, biar KPUD Kota Depok yang menilai,” ujar Nurdin.(gir/jpnn)

 


JAKARTA – Wakil Ketua Umum DPP Partai Golkar hasil Munas Bali, Nurdin Halid menyerahkan berita acara nama-nama pasangan bakal calon kepala


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News