Gonzales jadi Tukang Gedor
Minggu, 09 Januari 2011 – 14:49 WIB

Foto: Dok.JPPhoto
JELANG kontra melawan Sriwijaya FC (12/1), arsitek Persib Bandung Daniel Roekito mulai meracik strategi jitu, dengan misi mengejar poin penuh. Simak saja, seluruh penggawa tim berjuluk Maung Bandung itu, dimainkan oleh pelatih yang akrab disapa DR. Saat latihan yang digelar sore kemarin di Siliwangi, tampaknya DR telah menemukan bayangan skuad inti, yang disiapkan untuk menghadapi laga tandang terdekat, melawan Sriwijaya FC.
Alhasil, sang allenatore asal Rembang ini, telah mengantongi skuad inti yang akan menjadi senjata untuk mengobrak-abrik tim yang berjuluk Wong Kito dalam lanjutan kompetisi Liga Indonesia (LSI) 2011, di Palembang nanti. Setelah itu, pasukan Daniel Roekito pun akan menantang Bontang FC (16/1) dan Persisam Samarinda (20/1).
Baca Juga:
"Ya, sejak dulu saya telah mendoktrin visi bermain anak-anak dengan hasil kemenangan. Sebab, poin Persib sudah tertinggal jauh dengan peserta LSI lainnya. Mau tak mau, hasil kemenangan harus diraih dalam laga yang dilakoni Persib," ucap DR, saat dihubungi Bandung Ekspres, kemarin.
Baca Juga:
JELANG kontra melawan Sriwijaya FC (12/1), arsitek Persib Bandung Daniel Roekito mulai meracik strategi jitu, dengan misi mengejar poin penuh. Simak
BERITA TERKAIT
- Hari Ini, Persib Bisa Menjadi Juara Liga 1 Tanpa Bertanding, tetapi Ada Syaratnya
- Rekor Mengerikan Seusai China Naik Podium Pertama Sudirman Cup 2025
- Persik Vs Persebaya: Paul Munster Bongkar Masalah Bajol Ijo
- 2 Tim Milik Kepolisian RI Digdaya di Final Four Proliga 2025, Sritex Arena Jadi Saksi
- Bawa Popsivo Polwan Tembus Final Proliga 2025, Yolla Yuliana Masuk Buku Sejarah
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi