Grosjean Siap Beraksi Kembali di Ajang F1, ini Mobil yang Akan Dikendarai
Rabu, 05 Mei 2021 – 20:47 WIB

Pembalap Prancis Romain Grosjean menyapa penonton di parade pebalap jelang Grand Prix Amerika Serikat di Sirkuit The Americas, Austin, Texas. (3/11/2019) (Charles Coates/Getty Images North America/AFP)
"Kami sangat senang mendukung Romain dengan kesempatan spesial ini," kata Wolff.
"Idenya pertama kali datang ketika Romain terlihat bakal mengakhiri kariernya di F1, dan kami tidak ingin kecelakaan itu menjadi momen terakhirnya di mobil F1.
Lebih lanjut Wolff mengatakan, "kecelakaan Romain mengingatkan kami bahaya yang dihadapi para pebalap setiap saat mereka berada di kokpit tapi ini juga bukti langkah-langkah luar biasa yang telah diambil oleh olahraga ini untuk meningkatkan keselamatan selama bertahun-tahun.
"Saya tahu komunitas F1 akan merayakan melihat Romain kembali ke trek."(Antara/jpnn)
Romain Grosjean bakal kembali beraksi di ajang F1 setelah mengalami kecelakaan hebat, ini mobil yang akan dikendarainya.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- F1: Max Verstappen Jadi Raja di GP Jepang
- Kabar Duka, Sosok Legendaris di Dunia F1 Meninggal Dunia
- F1 GP Hungaria 2024: Max Verstappen Kecewa Finis di Posisi Kelima
- MotoGP Segera Dimiliki Liberty Media, Sebegini Nilai Kesepakatannya
- Verstappen Gagal Finis, Duo Ferrari Mendominasi F1 GP Australia
- Sosok Ini Digadang-gadang Jadi Suksesor Lewis Hamilton di Mercedes