Gus Jazil Dorong Pemerintah Segera Bangun Infrastruktur Penunjang di Kawasan Danau Kelimutu
Rabu, 29 Juli 2020 – 20:04 WIB

Wakil Ketua MPR RI Jazilul Fawaid di sela-sela kunjungan ke Kawasan Taman Nasional Danau Kelimuti, Kabupaten Ende, Flores, NTT, Rabu (29/7/2020). Foto: Friederich Batari/JPNN.com
Lebih lanjut, Gus Jazil menilai tim penanggulangan ekonomi nasional yang harus dikedepankan saat ini adalah mendorong sektor UMKM dan sektor pariwisata.
Politikus PKB ini mengusulkan agar asset pariwisata seperti Danau Kelimutiu masuk ke dalam paket pariwisata Labuan Bajo dan Kelimutu, Ende Flores. “Ini menjadi satu paket,” katanya.(fri/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Gus Jazil mendorong pemerintah membangun infrastruktur dan fasilitas pendukung di kawasan Taman Nasional Kelimutu agar kawasan ini memiliki nilai guna untuk pembangunan.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Dukung Pernyataan Menlu Sugiono, Wakil Ketua MPR: ICJ Harus Hentikan Kejahatan Israel
- Bertemu Rektor Univesiti Malaya, Ibas: Pentingnya Sinergi Akademik Lintas Bangsa
- Peringati Hardiknas, Waka MPR Dorong Kebijakan Penyediaan Layanan Pendidikan berkualitas
- Kuliah Umum di Universiti Malaya, Ibas Bahas Geopolitik, Geoekonomi dan Kekuatan ASEAN
- Ibas Tegaskan Indonesia dan Malaysia Tak Hanya Tetangga, Tetapi..
- Waka MPR Sebut Kehadiran Prabowo Saat May Day Wujud Komitmen Keberpihakan Kepada Buruh