Hadiri Bimtek dan Konsolidasi Akbar Saksi TPS MLS-Ali, AHY: Ajak Keluarga Coblos Demokrat
Sabtu, 23 Desember 2023 – 22:35 WIB

Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY. Foto: Ricardo/JPNN
Sementara itu, Bang Ali merupakan Caleg DPRD DKI dari Dapil 7 Jaksel meliputi Kecamatan Pesanggrahan, Kebayoran Lama, Kebayoran Baru, Cilandak, dan Setiabudi.
Baca Juga:
"Dengan nomor urut 1 harus dicoblos agar MLS dan ALI dapat melanjutkan perjuangan Demokrat untuk bangsa," tutur AHY.
Dalam kesempatan terpisah, AHY mengaku bangga dengan semangat para peserta konsolidasi sekaligus rapat akbar tersebut. (mcr8/jpnn)
AHY menghadiri acara konsolidasi akbar kordinator dan saksi yang diselenggarakan di Gor Bulungan.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Ibas Ajak ASEAN Bersatu untuk Menghadapi Tantangan Besar Masa Depan Dunia
- Demokrat Laporkan Ketua Pengadilan Tinggi Sulut ke MA dan Kejagung, Ada Apa?
- May Day, Legislator Muda Demokrat Harap Pemerintah Tingkatkan Kesejahteraan Buruh
- Ibas Ingatkan Pentingnya Perlindungan PMI dan Penguatan Keamanan Perbatasan
- Perkuat Diplomasi Kebangsaan RI Hadapi Geo-Ekonomi, Ibas Mendorong Kolaborasi ASEAN Plus
- AS Kritik QRIS-GPN, Marwan Demokrat Minta Pemerintah Berdiri Tegak pada Kedaulatan Digital