Hapus Luka di Dunia Maya
Minggu, 14 November 2010 – 17:30 WIB

Hapus Luka di Dunia Maya
Berkat Twitter pula, Ferdinand menerima banyak dukungan dari penggemarnya saat dibekap cedera. Perlu diketahui, Ferdinand memang termasuk pemain yang rentan dibekap cedera. "Saya makin dekat dengan fans saat ini. Twitter mampu menjembatani gap antara saya dengan fans," jelas defender 32 tahun itu.
Baca Juga:
Ferdinand menceritakan apabila sampai saat ini, dia sudah memiliki 175 ribu followers. Itu karena dia tidak pernah segan membagikan akun miliknya, yakni di @rioferdy5. Namun, di antara followers-nya itu, Ferdinand tidak berharap bakal ada nama pelatih United Sir Alex Ferguson.
"Saya rasa dia (Ferguson) tidak akan bergabung. Dia sudah tahu akun saya, tapi saya ragu dia akan menyukainya (situs jejaring sosial, Red)," jelas Ferdinand.
Di musim lalu, Ferguson pernah menerapkan kebijakan untuk melarang pemain United menggunakan situs jejaring sosial. Alasannya karena bisa mengganggu konsentrasi bertanding. Namun, setelah United gagal meraih trofi Premier League dan Liga Champions, kebijakan itu dicabut Ferguson. (dns)
MANCHESTER - Apa hubungan Rio Ferdinand dengan situs jejaring sosial? Jawabannya, sangat erat. Ferdinand mengatakan dirinya kini tengah keranjingan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rekor Mengerikan Seusai China Naik Podium Pertama Sudirman Cup 2025
- Persik Vs Persebaya: Paul Munster Bongkar Masalah Bajol Ijo
- 2 Tim Milik Kepolisian RI Digdaya di Final Four Proliga 2025, Sritex Arena Jadi Saksi
- Bawa Popsivo Polwan Tembus Final Proliga 2025, Yolla Yuliana Masuk Buku Sejarah
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025