Hari Pertama Kerja, Imam Nahrawi Puas dengan Kehadiran Pegawai Kemenpora
Selasa, 11 Juni 2019 – 14:50 WIB

Menpora Imam Nahrawi menggelar Halalbihalal dengan Keluarga besar Kemenpora usai menjalani libur dan cuti bersama Hari Raya Idulfitri 1440 H tahun 2019. Foto: Satria/Kemenpora.go.id
“Mari kita berkomitmen, berdoa dan berjuang agar tahun depan kita bisa meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) sehingga Tunjangan Kinerja kita bisa penuh, amin," kata Menpora kepada pegawainya.
Tampak hadir pada acara yang mengusung tema Mempererat Ukhuwah, Merajut Silaturahmi untuk Semangat Kerja Bersama ini, di antaranya KH. Ustaz Yusuf Mansyur para pejabat Eselon I, II, III, IV para Staf Khusus, karyawan dan pegawai Kemenpora.(adv/jpnn)
Menpora Imam Nahrawi mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada para pegawai Kemenpora karena tingkat kehadiran pada hari pertama mencapai 95 persen.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Anggota DPRD DKI Brando Susanto Meninggal Dunia di Atas Panggung saat Sambutan
- IKA UB 2025 Kumpulkan Donasi Rp 1 Miliar untuk Dana Abadi Kampus Saat Berhalalbihalal
- Gelar Halalbihalal Nasional, Alumni Universitas Janabadra Teguhkan Semangat Kampus Kebangsaan
- DPC Peradi Jakbar Gelar Halalbihalal Untuk Jaga Silaturahmi Advokat
- Halalbihalal UNTAR 2025 Merajut Harmoni, Menyongsong Kemenangan dalam Keberagaman
- Alumni Gontor 2005 Serukan Penguatan Pendidikan Islam untuk Pembangunan Indonesia