Harimau Di Kebun Binatang Melbourne Suka Parfum Mewah
Rabu, 24 Oktober 2018 – 20:00 WIB

Harimau Di Kebun Binatang Melbourne Suka Parfum Mewah
"Atau anda bisa menyaksikan reaksi yang bahkan tidak anda bayangkan.”
Curtis Prouting mengatakan kucing besar di kebun binatang Melbourne tidak terlalu rewel, tetapi sangat menyukai wewangian Chanel No. 5.
Satu botol parfum Channel no 5 telah disumbangkan, tetapi karena sudah habis digunakan, kucing-kucing itu terpaksa diberikan parfum alternatif yang lebih murah.
Curtis Prouting mengatakan parfum dari bintang pop Britney Spears adalah parfum favorit mereka yang baru.
"Beberapa merek yang lebih murah juga bagus," katanya.
"Parfum Old Britney cukup bagus. Mereka menyukainya."

Risiko memakai parfum ke kebun binatang
Curtis Prouting mengatakan kucing besar juga bereaksi terhadap aroma manusia yang datang ke kebun binatang.
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas
- Dunia Hari Ini: Siswa SMA Prancis Ditangkap Setelah Menikam Teman Sekelasnya