Harta Malinda di Mancanegara Tetap Aman

Harta Malinda di Mancanegara Tetap Aman
Harta Malinda di Mancanegara Tetap Aman
Itu baru Ferrari F430 Scuderia. Lain halnya dengan Ferrari California yang juga dimiliki oleh Malinda Dee. Harga dasar mobil eksotis Italia ini adalah sekitar US$ 192.000 atau sekitar Rp 1,6 miliar.

Diperkirakan dengan banyaknya pungutan untuk membeli mobil mewah tadi, si pembeli harus menambah sekitar Rp 2,16 miliar dari harga jual Ferrari California. Total harga dasar sebuah Ferrari California adalah Rp 3,7 miliar.

Sementara untuk Hummer H3 yang diatasnamakan Andhika Gumilang,  harganya sditaksir sekitar Rp 3,4 miliar.  Selain ketiga mobil tadi, Malinda Dee juga memiliki sebuah Mercedes-Benz E350 lansiran tahun 2011. Mercedes-Benz E350 tersebut ketika tahun 2006 harganya mencapai sekitar US$ 50.050 atau sekitar Rp 436,4 jutaan. Dengan pungutan masuk, tambahan sekitar Rp 588,6 juta pun terpaksa harus ditanggung pembeli sehingga membuat harga dasar sebuah Mercedes-Benz E350 merangkak naik jadi sekitar 1,025 miliar.

Kemarin, penyidik berusaha menyita mobil Alphard dan Lamborghini milik Malinda. Namun, hingga tadi malam pukul 21.30, upaya itu belum membuahkan hasil. Sumber Jawa Pos menyebut, dua mobil itu akan dipajang di Mabes Polri saat jumpa pers bersama Citibank dan Bank Indonesia hari ini.

JAKARTA - Inong Malinda alias Malinda Dee bisa bernafas lebih lega. Sebab, polisi hanya bisa menyita hartanya di Indonesia. Sedangkan, aset dan kekayaan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News