Hati-hati, Ini 10 Makanan Pemicu Obesitas

Hati-hati, Ini 10 Makanan Pemicu Obesitas
ILUSTRASI. Obesitas. Foto: Fox News

9. Mentega

Hati-hati, mengonsumsi mentega dalam jumlah besar dapat meningkatkan kadar kolesterol. Bahan makanan ini juga membuat kulit Anda cenderung menjadi berminyak, yang pada akhirnya menimbulkan jerawat di wajah Anda.

10. Kopi dengan krim atau gula tambahan

Hindari minum kopi dengan krim dan gula ekstra. Jenis minuman ini biasa disebut kopi kekinian. Meski terasa nikmat, minuman ini tidak baik untuk Anda karena menyebabkan konsumsi kalori berlebih dan berkontribusi terhadap penambahan berat badan.

Berbagai jenis makanan dan minuman pemicu obesitas di atas harus Anda hindari sedini mungkin. Meski sulit dihindari, cobalah untuk tetap mengontrol diri tidak mengonsumsinya. Lebih baik Anda memperbanyak konsumsi sayuran serta mengurangi asupan karbohidrat agar berat badan tidak melambung naik. Imbangi pola makan sehat Anda dengan rutin berolahraga agar tubuh senantiasa sehat dan bugar.(NP/RVS/klikdokter)


Penyakit obesitas menjadi ramai diperbincangkan selama beberapa hari terakhir setelah seorang wanita bernama Titi Wati asal Palangka Raya, Kalimantan Tengah.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News