Help is Here, Biden Segera Kucurkan Stimulus USD 1,9 Triliun pada Masa Pandemi

Help is Here, Biden Segera Kucurkan Stimulus USD 1,9 Triliun pada Masa Pandemi
Presiden Amerika Serikat Joe Biden menandatangani 15 kebijakan baru pada hari pertamanya berkantor di Ruang Oval Gedung Putih, Selasa (20/1). Foto: Reuters

"Ini adalah hari yang bersejarah. Ini (RUU) menjadi awal dari akhir depresi Covid-19 yang hebat," kata anggota DPR dari Partai Demokrat Jan Schakowsky.

Menteri Keuangan AS Janet Yellen mengatakan bahwa pengesahan RUU itu merupakan hari penting bagi perekonomian negerinya. Dia meyakini RUU itu akan mempercepat pemulihan ekonomi.

Namun, Partai Republik menilai RUU tersebur merupakan tindakan mahal dan boros. Mereka menyebut bahwa fase teburuk  krisis kesehatan akibat Covid-19 sudah belalu dan saat ini ekonomi sedang meningkat.

"Itu (RUU) adalah rencana yang salah pada waktu yang salah karena begitu banyak alasan yang salah," tutur anggota DPR dari Partai Republik Jason Smith.(Reuters/mcr9/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

menyetujui salah satu langkah stimulus ekonomi terbesar dalam sejarah AS. RUU berupa bantuan sebesar $ 1,9 triliun untuk penanganan Covid-19 yang diajukan Presiden AS Joe Biden memberikan pencapaian besar pertamanya sebagai presiden.


Redaktur & Reporter : Dea Hardianingsih

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News