Hindari Makanan Penyebab Bau Mulut Ini

jpnn.com - LONDON – Bau mulut bisa menyebabkan Anda berada dalam kondisi menyakitkan. Rekan Anda tentu akan menghindar saat menghirup bau tak sedap dari mulut Anda.
Bau mulut bisa disebabkan karena faktor makanan. Berikut ini beberapa penyebab bau mulut seperti dilansir laman India Times, Kamis (6/8).
1. Mints
Cukup mengejutkan, permen yang seharusnya membuat napas segar justru menyebabkan bau mulut. Begitu rasa mentol hilang, napas Anda justru menjadi lebih bau dari sebelumnya.
2. Makanan manis
Lebih sering Anda mengonsumsi makanan manis, akan lebih banyak bakteri yang hidup dan berkembang di mulut. Hal itu menyebabkan bau nafas Anda menjadi lebih parah.
3. Makanan asam
Kopi, jus tomat, jus jeruk, kecap, telur, acar, selai, dan saus pasta memiliki kecenderungan untuk memfasilitasi produksi bakteri penyebab napas bau. Menghindari ini tidak hanya akan membantu mulut Anda, tetapi juga akan melindungi perut terhadap keasaman.
LONDON – Bau mulut bisa menyebabkan Anda berada dalam kondisi menyakitkan. Rekan Anda tentu akan menghindar saat menghirup bau tak sedap dari
- 3 Manfaat Tomat, Cegah Deretan Penyakit Mematikan Ini Menyerang Anda
- 4 Makanan Pemicu Retensi Air yang Harus Anda Ketahui
- 5 Jenis Teh Terbaik untuk Penderita Diabetes
- Bogor Food Festival Hadirkan Jajanan Nusantara di Lippo Plaza Ekalokasari
- MIDO Rilis koleksi Multifort 8 Two Crowns, Ini Inovasi dan Keunggulannya
- Gita Youbi Sebut Banyak Pria Cepat Capek dan Loyo di Ranjang