Hujan Waspada ISPA, Diare dan DBD
Kamis, 15 November 2012 – 10:28 WIB

Hujan Waspada ISPA, Diare dan DBD
BANDUNG-Memasuki musim hujan warga Bandung diharapkan waspada terhadap penyakit ISPA (infeksi saluran pecernaan atas), diare dan DBD (deman berdarah dengue). Meski tren penderita ketiga penyakit ini masih dalam batas normal namun kewaspadaan dini dan pencegahan dengan PHBS (pola hidup bersih dan sehat) harus tetap ditingkatkan.
“Penyakit yang sangat berhubungan dengan musim hujan dan biasanya mendera warga yakni penyakit seperti ISPA, DBD dan diare. Karena pada musim hujan ini, terkadang keberadaan air bersih jadi kendala,” ujar Kepala Dinas Kesehatan(Dinkes) Kota Bandung, Ahyani Raksanagara kemarin (13/11).
Baca Juga:
Achyani mengingatkan untuk penduduk yang lokasi rumahnya berdekatan dengan sungai,
saat hujan turun air sungai meluap dan mendekati sumur maka harus hati-hati. Karena sejumlah penyakit bisa mendera.
Baca Juga:
Selain diare, warga pun bisa terkena hepatitis A dan tipes, penyakit ini disebabkan makanan dan minuman yang terkontaminasi. Tak hanya itu, genagan air hujan juga bisa membuat faktor penyakit tumbuh cepat seperti nyamuk Cikungunya. Selain itu, hujan yang mengakibatkan banjir bisa menimbulkan penyakit kulit. Karenanya, menurut Achyani, harus hati-hati kalau ada genangan air harus memakai alat kaki.
BANDUNG-Memasuki musim hujan warga Bandung diharapkan waspada terhadap penyakit ISPA (infeksi saluran pecernaan atas), diare dan DBD (deman berdarah
BERITA TERKAIT
- Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya
- Beraksi Belasan Kali, Pelaku Pemalakan di Minimarket Palembang Ditangkap
- Ponpes Mambaul Maarif Buka Beasiswa Santri dan Mahasantri
- Viral Video Jenazah Digotong di Kampar, Warga Mengeluh Soal Ambulans
- Gubernur Jateng Akan Kuliahkan 100 Mahasiswa ke Korea Selatan