Info Penting dari Kombes Yusri soal Kasus Olivia Nathania
Kamis, 04 November 2021 – 14:31 WIB

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus saat memberikan keterangan kepada awak media di Balai Wartawan PMJ. Foto: Fransiskus Adryanto Pratama/JPNN.com
Akibat masalah itu, sebanyak 225 terduga korban mengalami kerugian diperkirakan mencapai Rp 9,7 miliar. (cr3/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Penyidik Ditreskrimum Polda Metro Jaya menjadwalkan pemeriksaan putri Nia Daniaty, Olivia Nathania. Olivia diperiksa ihwal kasus dugaan penipuan, penggelapan, dan pemalsuan surat dengan iming-iming masuk CPNS.
Redaktur : Budi
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Penipuan Berkedok Koperasi di Magetan, Korban Rugi Miliaran Rupiah
- Oknum Anggota DPRD Banten Ditangkap Terkait Penipuan Cek Kosong, Begini Kronologinya
- Polisi Tangkap Pelaku Penipuan, Modus Kerja sama Buka Kebun Semangka
- Tabratas Tharom Ditetapkan Kembali Jadi Tersangka, Kali Ini Terkait Kasus Penipuan
- Bikin Malu Polri, Oknum Polisi di Kupang Menipu Hingga Rp 400 Juta
- Tarisyah Amanda Jadi Korban Penipuan, Modusnya Dijanjikan Kerja di BPJS Palembang, Kerugian Sebegini