Inilah 14 Nama Bakal Calon Wali Kota Solo dari PKS, Ada Tokoh PDIP
Senin, 27 Mei 2024 – 15:32 WIB

Menjelang Pilkada 2024, PKS sudah menjaring bakal calon wali kota Solo. Foto ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Mengenai tokoh-tokoh dari eksternal partai, pihaknya selanjutnya akan melakukan komunikasi dengan partai tersebut. Beberapa partai itu seperti PDIP dan Golkar.
Sedangkan, salah satu tokoh eksternal non-partai yang muncul adalah Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Arya (KGPAA) Mangkunegara X.
“Setelah ini kita lakukan komunikasi ke tokoh-tokoh eksternal. Salah satu ada dari PDIP ya kita sambangi partainya. Golkar ada nama Mbak Sekar Tandjung,” tutup dia.
Berikut 14 nama bakal calon Wali Kota Solo hasil penjaringan PKS:
Nama dari Internal PKS:
1. H. Abdul Kadir Audah, ST, MBA (Ketua Bidang politik DPD PKS Surakarta)
2. H. Sugeng Riyanto, SS (Ketua Majelis Pertimbangan Daerah PKS Surakarta)
3. H. Daryono, ST (Ketua DPD PKS Surakarta)
Menjelang Pilkada 2024, PKS mengumumkan 14 nama bakal calon Wali Kota Solo, baik dari internal maupun eksternal.
BERITA TERKAIT
- Sekjen PKS Apresiasi Kepedulian Gubernur Kaltim pada Pendidikan
- Bersama Koalisi Pemerintah, PKS Makin Kukuh Melayani & Membela Rakyat
- PKS Instruksikan Kader di Pos Menteri & Kepala Daerah Menyukseskan Program Prabowo
- Aboe Bakar: Kepala Daerah dari PKS Harus Selaras dengan Prabowo
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang