Innalillahi..Islam Karimov Wafat, Uzbekistan Kelimpungan
Sabtu, 03 September 2016 – 07:40 WIB

Islam Karimov. Foto: AFP
Putri tertua Karimov, yaitu Gulnara Karimova, 44, mungkin menjadi suksesor. Meski tidak berhubungan terlalu baik dengan keluarganya, dia termasuk sosok yang kuat. Gulnara pernah menjadi tahanan rumah pada 2014 karena tudingan pencucian uang. Saat itu Gulnara yang berang menuding ibunya dan adik perempuannya sebagai penyihir. Dia juga membandingkan ayahnya dengan Stalin. Adiknya, Tillyaeva Karimova, tinggal di Paris, Prancis. Saat diwawancarai pada 2013, dia mengaku tidak berbicara dengan Gulnara selama 12 tahun. (reuters/bbc/the telegraph/sha/c11/any)
ALMATY - Uzbekistan berduka. Presiden mereka, Islam Karimov meninggal dunia Jumat (2/9). Pria berusia 78 tahun itu sebelumnya dirawat di rumah sakit
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza