Investor AS Bidik Indekos Eksklusif dan Layanan Kesehatan

Investor AS Bidik Indekos Eksklusif dan Layanan Kesehatan
Pasien menunggu di rumah sakit. Foto: Endang Syarifudin/Radar Banjarmasin/JPNN

Secara resmi, pihaknya sudah mengakuisisi 38 unit kos eksklusif. Selain itu, rencananya, dikembangkan 400 unit kos eksklusif dalam beberapa tahun ke depan.

”Kami siapkan pendanaannya untuk pengembangan 400 unit itu,” jelas Hartadinata.

Sebanyak 38 unit itu berkembang di beberapa daerah. Antara lain, Jogjakarta, Palembang, dan Surabaya.

Sebagai investor dari AS, pihaknya menilai kunci utama untuk berinvestasi di Indonesia adalah berkolaborasi.

”Sukses di AS, belum tentu sukses di Indonesia. Makanya, sinergi itu penting,” kata pria kelahiran Australia itu. (res/c11/oki)

Perusahaan dari Amerika Serikat (AS) Stern Resource Group membidik potensi bisnis realestat dan healthcare services (layanan kesehatan) di Indonesia


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News