Irjen Luthfi tidak Segan Menghukum Anggota yang Berkonflik dengan TNI
Selasa, 18 Januari 2022 – 01:01 WIB

Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi. (ANTARA/ HO-Humas Polda Jateng)
Polda Jateng berkepentingan menciptakan situasi aman dan iklim investasi yang kondusif di wilayah setempat.
"Merupakan kewajiban Polri untuk mencegah terjadinya tiga konflik tersebut guna menjamin kondusivitas iklim investasi dan pembangunan," tuturnya.
Terlebih, tambah Luthfi, saat ini Covid-19 di Jateng cenderung melandai dan vaksinasi sudah mencapai 84 persen.
Mantan Kapolresta Surakarta ini mengatakan bahwa hal itu dapat tercapai berkat gotong royong antara TNI dan Polri serta stakeholder terkait, dalam penanganan Covid-19.
"Namun begitu, jangan jemawa. Saat ini di Jakarta saja Omicron sudah tembus 1.000 kasus. Jawa Tengah harus waspada," pungkas Irjen Ahmad Luthfi. (mcr5/jpnn)
Kapolda Jateng Irjen Lutfhi tidak segan-segan menghukum anggota polisi yang terlibat konflik dengan TNI.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Denpom TNI Kantongi Bukti Transfer Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Tingkatkan Pertahanan Siber, Kasum TNI Terima Kunjungan Kepala Staf Digital Intelijen Militer Singapura
- Wakil Panglima TNI Berpangkat Bintang 4, Jenderal Agus: Kandidat Sudah Disiapkan
- Begini Update Kasus Penembakan 3 Polisi saat Menggerebek Judi Sabung Ayam di Lampung