"Jangan Salahkan Pemerintah Terus..."
Jumat, 11 September 2015 – 11:52 WIB

Maudy Koesnaedy. Foto: JPNN.com
jpnn.com - JAKARTA - Artis Maudy Koesnaedi angkat bicara perihal asap tebal akibat kebakaran hutan yang meresahkan rakyat di beberapa wilayah di pulau Sumatera dan Kalimantan.
"Jangan salahkan pemerintah terus. Kesadaran dari masyarakat juga perlu," kata ibu beranak satu yang mengaku penyuka binatang ini.
Dia mengambil contoh masyarakat Jakarta. "Orang Jakarta sering ngeluh banjir, tapi setiap hari masih banyak yang buang sampah sembarangan," keluhnya Maudy saat ditemui di kawasan Tendean, Mampang, Jakarta Selatan, Jumat (11/9). (mg3/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Artis Maudy Koesnaedi angkat bicara perihal asap tebal akibat kebakaran hutan yang meresahkan rakyat di beberapa wilayah di pulau Sumatera
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Versi Kepala BGN, Masalah Keracunan Setelah Menyantap MBG Akibat Urusan Teknis
- Ini Cara Pertamina Mendorong Pekerja Menjadi Role Model Dekarbonisasi
- Ikadin Berikan Sejumlah Masukan ke Pemerintah & DPR Soal RUU KUHAP
- IADO Siap Dukung Kesuksesan Kejuaraan Dunia Sambo Usia Muda dan Junior 2025
- Budayakan K3, Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan Platinum dan 1 Emas di Ajang WISCA 2025
- Setuju RUU Perampasan Aset, Ketum PNKT: Persulit Koruptor Sembunyikan Harta