Jokowi Utus Wapres dan Menko Polhukam Hadiri Muktamar PKB di Bali
Sabtu, 24 Agustus 2024 – 15:32 WIB

Situasi lokasi Muktamar PKB di Nusa Dua, Bali. Foto: Rah Mahatma Sakti
Muktamar yang digelar pada 24-25 Agustus 2024 di Bali menjadi forum tertinggi PKB dalam menentukan sikap politik partai sekaligus pemilihan ketua umum.
Muktamar akan diikuti ribuan peserta perwakilan dari seluruh Dewan Pengurus Cabang (DPC), Dewan Pengurus Wilayah (DPW), dan badan otonom PKB di seluruh Indonesia. (rhs/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Muktamar PKB di Nusa Dua, Bali, tidak akan dihadiri Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Dokter Konsumen
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi