Jumlah PNS Menyusut, Angkat Honorer
Jumat, 23 September 2016 – 00:42 WIB

PNS. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
“Saya mengimbau para PNS yang baru mengucapkan sumpah janji untuk sepenuh hati menjadi pelayan masyarakat,” kata Wali Kota Surabaya, Tri Rismaharini di sela-sela acara di Graha Sawunggaling.
Risma juga meminta kepada para PNS dari honorer tersebut untuk melaksanakan tugas dengan baik supaya target kerja bisa dicapai. Nantinya, pencapaian akan dinilai oleh pimpinan di masing-masing SKPD. (ima/nur/sam/jpnn)
SURABAYA – Jumlah Pegawai negeri sipil (PNS) di lingkungan Pemkot Surabaya mengalami penyusutan, dari 22 ribu menjadi 18 ribu. Hal ini merupakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter
- Bea Cukai-Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 127 Kg Sabu-Sabu di Aceh
- Perahu Terbalik Diterjang Ombak Besar, Satu Nelayan Pesisir Barat Hilang
- Bus ALS Kecelakaan, 12 Penumpang Meninggal Dunia
- Bawa Dokumen Penting, Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Temui AHY
- Launching Penanaman Jagung Pipil, AKBP Fahrian: Kami Ingin Berhasil Sampai Panen