Kader PD Diminta Aktif Bantah Fitnah

Kader PD Diminta Aktif Bantah Fitnah
Kader PD Diminta Aktif Bantah Fitnah
SBY pun kembali menegaskan, bahwa Indonesia adalah negara hukum dan demokrasi. Karena itu untuk menentukan seseorang bersalah, harus bisa dibuktikan di depan hukum.

‘’Itu namanya trial by court bukan trial by press dan juga bukan trial by sms dan BBM,’’ kata SBY, yang menyinggung pemberitaan media akhir-akhir ini yang mengangkat isu menyerang PD dari sms dan BBM Nazaruddin.

Namun meski meminta kadernya berbicara membela kehormatan partai, SBY tetap mengingatkan agar kadernya menyampaikan kebenaran secara santun, cerdas dan tidak saling serang dengan kader PD yang lain. ‘’Jangan asal bicara apalagi berbeda bahkan saling serang di televisi. Ini memalukan dan ini bisa merugikan partai secara keseluruhan,’’ kata SBY.(afz/jpnn)


BOGOR — Fitnah dan politik adu domba terhadap Partai Demokrat dirasakan pendirinya yang juga Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Karenanya,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News